Cara Custom Rom Evercoss A7D : ColorOS V2 dengan mudah
Custom Rom Evercoss A7D : ColorOS V2 |
Persiapkan Alat Tempur sobat :
- android sobat harus keadaan root jika belum
- dan android sobat harus terpasang CWM/TWRP klik disini
- sobat download Costom Romnya dulu disini
- download dolby untuk color OS V2 Klik disini
- download juga Flash Boot.img karanel Flasher Color OS V1 Klik disini
- dan persiapkan nyali sobat!! :)
Langkah Pemasangan Costom Rom :
dengan CWM :
Klik
- Wipe data/factory Reset - ( ok )
- Wipe cahe partition – ( ok )
- Advanced – klik Wipe Dalvik Cahe.
- Go Back
Klik :
- Install zip from sdcard – ( ok )
- Choose zip from sdcard – ( ok )
sobat harusTaruh Zip rom di sdcard terluar (jangan di dalam folder), setelah ketemu di klik semua File yangdi download tadi,!! tunggu sampai proses install selesai.
dengan TWRP :
- klik wipe Klik Advanced Wipe
- centang Dalvik Cache
- cache
- data
- System
( Swipe to wipe )
sobat harusTaruh Zip rom di sdcard terluar (jangan di dalam folder), setelah ketemu di klik semua File yangdi download tadi,!! tunggu sampai proses install selesai.
Fitur Costom Rom ColorOS V2 :
- Pre-Rooted
- Brighter
- FlashlightBrighter
- Camera Flash
- Better Responsiveness & SpeedFonts
- Added Themes
- Supported Battery Tweaks
- Added Toltally stable Rom
- Camera Improved
- Touch Improved
- Dolby Music
- Battery Backup Increased
- Quicker Charging
- CPU Multi-threading enhanced
- GPS improved
- I Cant Write All
NB:Bagi sobat jika melakukan Costom Rom, harap sobat harus mengikuti tahap-tahap yang saya berikan agar tidak ada kejadian yang Pahit!!!Itulah ulasan Cara Custom Rom Evercoss A7D : ColorOS V2 dengan mudah semoga sobat tidak ada keluhan untuk mengoprek smartphone sobat dan tunggu artikel menarik yang akan kami share untuk sobat.
0 Response to "Cara Custom Rom Evercoss A7D : ColorOS V2 dengan mudah"
Post a Comment